Home » » Pioneer-JP 25/03/14

Pioneer-JP 25/03/14


Pergerakan saham Pioneer pada grafik 4 jam-an terlihat berpotensi membentuk formasi head and shoulder dimana ada kemungkinan harga saham akan bergerak ke bawah. Jika harga saham melemah dan menembus neck line maka ada potensi harga akan bergerak menuju support 174.
Sementara itu waspadai juga jika harga saham menguat dan menembus resistan 196 maka ada peluang harga akan bergerak ke atas menuju resistan berikutnya pada kisaran 206 dan diperkirakan formasi yang terbentuk akan gagal. Secara teknikal indikator stochastic berpotensi berada dalam kondisi bullish.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. Alternatif Bisnis - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger